An Interview With God (2018)



Rate: 7.5/10
Genre: Drama, Misteri
Arahan: Perry Lang


sinopsis:

Seorang wartawan yang selalu membawa keyakinannya suatu hari mewawancarai Tuhan selama 3 hari.

Review:

Dari sinopsisnya film ini kelihatan kontroversional, tapi sebenarnya tidak.

Film ini menyampaikan maksudnya tanpa cara rumit, berat dan membuat otak pusing, Justru film ini santai dan menurut saya hampir bisa dipahami. Begitu sederhana sehingga nyaris begitu saja. Film ini asik ditonton dan saya pikir film ini berusaha membuat kita sadar lebih dari kelihatannya dengan cara yang simpel.

Saya beri 7 karna saya kurang paham kisah agama lain :D tapi bagaimanapun Tuhan itu universal kan? karna sifatnya Tuhan selalu mengajarkan hal baik.

Komentar

Postingan Populer